Menurut
Sutrisno (2017:37), Perencanaan sumber daya manusia sangat dipengaruhi baik
oleh faktor yang berasal dari dalam organisasi itu sendiri (faktor internal)
maupun faktor yang berasal dari luar organisasi (faktor eksternal).
1.
Faktor-Faktor Internal
Berbagai kendala yang terdapat di
dalam organisasi itu sendiri, seperti:
a.
Rencana strategis.
b.
Anggaran, estimasi produksi dan
penjualan.
c.
Perluasan usaha atau kegiatan baru, dan
rancangan
organisasi dan tugas pekerjaan.
Di samping itu, faktor-faktor internal
juga dapat dipilahkan berdasarkan sistemnya, seperti:
a)
Sistem informasi manajemen dan
organisasi,
b)
Sistem manajemen keuangan, sistem
marketing dan pasar,
c)
Sistem manajemen pelaksanaan.
2.
Faktor-Faktor Eksternal
Merupakan berbagai faktor yang
pertumbuhan dan perkembangannya berada di luar kemampuan, yang termasuk
faktor-faktor esternal, yaitu:
a.
Situasi ekonomi,
b.
Sosial-Budaya,
c.
Politik,
d.
Peraturan perundang-undangan,
e.
Teknologi, dan
f.
Pesaing.
Faktor internal dan eksternal diatas saling
berinteraksi dan mempengaruhi. Perencanaan SDM harus bertitik tolak dari
pengkajian terhadap faktor-faktor tersebut.
No comments:
Post a Comment