MERANCANG
NEGOSIASI
Rancangan
yang baik menjadi esensi utama dari negosiasi yang berhasil, jangan
pernah
tergoda untuk berimprovisasi. Tujuan dari bernegosiasi adalah untuk
memberi
dan menerima, untuk menemukan kesepakatan terbaik bagi kedua belah
pihak.
Langkah-langkah
:
1.
Perjelas Tujuan-Tujuan Anda
_
Apabila Anda hendak memulai negoasiasi
apapun, penting kiranya agar Anda
mengetahui
dengan jelas di mana Anda memulai dan dimana Anda ingin
berhenti.
2.
Kumpulkan Semua Informasi yang Anda Butuhkan
_
Dalam bernegosiasi informasi benar-benar
menjadi kekuatan.
_
Jangan meremehkan banyak waktu yang Anda
perlukan untuk melakukan
persiapan
Anda.
3.
Pahami Konteks Negosiasi
_
Dalam bernegosiasi perdagangan, hasil yang
ideal hampir selalu situasi samasama
untung
dimana setiap pihak pulang dengan perasaan puas.
4.
Rencanakan Proses Negosiasi yang Mulus
_
Sebelum negosiasi :
Anggap orang dan organisasi yang terlihat sebagai bagian dari
rencana
Anda.
Apakah berbagai masalah yang harus diperjelas atau kesepahaman
yang
harus
dicapai.
Apakah yang membuat anda jengkel atau marah.
Carilah informasi tentang berbagai pengaruh terhadap organisasi
pihak
kedua.
_
Selama pembicaraan :
Dengarkan baik-baik agar anda paham apa yang penting bagi pihak
kedua.
Tutup selalu negosiasi dengan catatan kesimpulan yang kooperatif.
5.
Pahamilah Keseimbangan Kekuasaan dalam Negosiasi
_
Hati-hatilah terhadap pihak kedua yang
menggunakan taktik kekuasaan
terhadap
anda. Jangan terburu-buru pikirkan dengan baik dan jadikan umpan
balik
kata-kata dan jangan merespon terlalu cepat.
Kesimpulan
:
Mantapkan tujuan-tujuan Anda.
Lakukan riset terhadap berbagai fakta kunci dan konteks negosiasi
ini.
Berikan Anda waktu yang cukup untuk melakukan persiapan.
Cobalah memahami kebutuhan dan motivasi pihak kedua dan bekerjalah
bersama-sama.
Jangan tergoda untuk masuk dalam benang ruwet.
Pahamilah keseimbangan kekuasaan dalam negosiasi.
No comments:
Post a Comment