I. Berilah tanda silang (x)
pada huruf A, B, C dan D pada jawaban yang paling benar !
- Sumber daya alam yang memberikan
cahaya di bumi adalah ….
a.
Matahari b.
Air c. listrik d.
lampu
- Menjaga sumber daya alam
tanah dengan cara ….
a.
Membabat hutan c. pembakaran hutan
b.
Menanami hutan gundul d. menyiangi hutan
- Tanah yang banyak
mengandung humus sangat baik untuk ….
a.
Perumahan b.
Peternakan c. pertanian d. perikanan
- Sumber daya alam nonfisik
berupa ….
a.
Tanah b.
air c. udara d. tumbuhan dan hewan
- Sumber daya alam yang
dapat diperbarui adalah ….
a.
Pohon jati b.
bijih besi c. bijih timah d. batu bara
- Sumber daya alam yang
berupa benda-benda mati disebut sumber daya alam ….
a.
Fisik b.
nonfisik c. hayati d. nabati
- Sumber daya alam batu bara
termasuk sumber daya alam hasil ….
a.
Laut b.
air c. hutan d. tambang
- Sumber daya alam air
dimanfaatkan untuk ….
a.
PLTU b.
PLTA c. PLTM d. PLTN
- Tokoh yang mendapat
sebutan sebagai Bapak Koperasi Indonesia adalah ….
a.
Drs. Mohammad Hatta c.
Mr. Muhammad Yamin
b.
Soeharto d.
Mohammad Iskandar
- Tanggal 12 Juli kita
peringati sebagai hari ….
a.
Pramuka b.
koperasi c. bhayangkari d.
ibu
II. Jawablah pertanyaan ini dengan benar !
- Jelaskan
yang dimaksud dengan sumber daya alam?
- Sebutkan
yang dimaksud dengan sumber daya alam yang dapat diperbaharui?
- Sebutkan
tiga contoh sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui?
- Jelaskan
yang dimaksud dengan kebutuhan primer ?
- Berikan 3
contoh kebutuhan sekunder ?
- Sebutkan
3 kegiatan ekonomi di Indonesia?
- Sebutkan
3 contoh tanaman industri ?
- Sebutkan
3 manfaat hutan ?
- Sebutkan
dan jelaskan tiga jenis modal koperasi ?
- Sebutkan
koperasi adalah badan usaha yang berdasarkan ?
No comments:
Post a Comment