Bahaya
|
Akibat
|
|||
1. Nikotin
Zat ini mengandung candu bisa menyebabkan
seseorang ketagihan untuk trus menghisap rokok
Pengaruh bagi tubuh manusia :
menyebabkan kecanduan / ketergantungan
merusak jaringan otak
menyebabkan darah cepat membeku
mengeraskan dinding arteri
2. Tar
Bahan dasar pembuatan aspal yang dapat
menempel pada paru-paru dan bisa menimbulkan iritasi bahkan kanker
Pengaruh bagi tubuh manusia :
membunuh sel dalam saluran darah
Meningkatkan produksi lendir diparu-paru
Menyebabkan kanker paru-paru
3. Karbon Monoksida
Gas yang bisa menimbulkan penyakit jantung
karena gas ini bisa mengikat oksigen dalam tubuh.
Pengaruh bagi tubuh manusia :
mengikat hemoglobin, sehingga tubuh
kekurangan oksigen
menghalangi transportasi dalam darah
4. Zat Karsinogen
Pengaruh bagi tubuh manusia :
Memicu pertumbuhan sel kanker dalam tubuh
5. Zat Iritan
Mengotori saluran udara dan kantung udara
dalam paru-paru
Menyebabkan batuk
|
1. Penyakit jantung
bahaya merokok buat jantung
Rokok menimbulkan aterosklerosis atau
terjadi pengerasan pada pembuluh darah. Kondisi ini merupakan penumpukan zat
lemak di arteri, lemak dan plak memblok aliran darah dan membuat penyempitan
pembuluh darah. Hal ini menyebabkan penyakit jantung.
Jantung harus bekerja lebih keras dan
tekanan ekstra dapat menyebabkan angina atau nyeri dada. Jika satu arteri
atau lebih menjadi benar-benar terblokir, serangan jantung bisa terjadi.
Semakin banyak rokok yang dihisap dan
semakin lama seseorang merokok, semakin besar kesempatannya mengembangkan
penyakit jantung atau menderita serangan jantung atau stroke.
2. Penyakit paru
Risiko terkena pneumonia, emfisema dan
bronkitis kronis meningkat karena merokok. Penyakit ini sering disebut
sebagai penyakit paru obstruktif kronik (PPOK).
Penyakit paru-paru ini dapat berlangsung
dan bertambah buruk dari waktu ke waktu sampai orang tersebut akhirnya
meninggal karena kondisi tersebut. Orang-orang berumur 40 tahun bisa
mendapatkan emfisema atau bronkitis, tapi gejala biasanya akan*jauh lebih
buruk di kemudian hari, menurut American Cancer Society.
3. Kanker paru dan kanker lainnya
Kanker paru2 sudah lama dikaitkan dg bahaya
rokok, yang juga dapat menyebabkan terhadap kanker lain seperti dari mulut,
kotak suara atau laring, tenggorokan dan kerongkongan. Merokok juga dikaitkan
dengan kanker ginjal, kandung kemih, perut pankreas, leher rahim dan kanker
darah (leukemia).
4. Diabetes
Merokok meningkatkan resiko terjadinya
diabetes, menurut Cleveland Clinic. Rokok juga bisa naik menyebabkan
komplikasi dari diabetes, seperti penyakit mata, penyakit jantung, stroke,
penyakit pembuluh darah, penyakit ginjal dan masalah kaki.
5. Impotensi
Rokok merupakan faktor resiko utama untuk
penyakit pembuluh darah perifer, yang mempersempit pembuluh darah yang
membawa darah ke seluruh bagian tubuh. Pembuluh darah ke p3nis kemungkinan
juga akan terpengaruh karena merupakan pembuluh darah yg kecil & dapat
mengakibatkan disfungsi ereksi/impoten.
6. Menimbulkan Kebutaan
Seorang yang merokok menimbulkan
meningkatnya resiko degenerasi makula yaitu penyebab kebutaan yang dialami
orang tua. Dalam setudi yg diterbitkan dalam 'Archives of Ophthalmology' pada
tahun 2007 menemukan yaitu orang merokok empat kali lebih mungkin dibanding
orang yang bukan perokok untuk mengembangkan degenerasi makula, yg merusak
makula, pusat retina, dan menghancurkan penglihatan sentral tajam.
7. Penyakit mulut
Penyakit mulut yang disebabkan oleh rokok
antara lain kanker mulut, kanker leher, penyakit gigi, penyakit pada gigi dan
nafas.
8. Gangguan Janin
Merokok berakibat buruk terhadap kesehatan
reproduksi dan janin dalam kandungan dan kehamilan, termasuk infertilitas
(kemandulan), keguguran, kematian janin, bayi lahir berberat badan rendah,
dan sindrom kematian mendadak bayi.
9. Gangguan Pernafasan
bahaya merokok
Merokok meningkatkan risiko kematian karena
penyakit paru kronis hingga sepuluh kali lipat. Sekitar 90% kematian karena
penyakit paru kronis disebabkan oleh merokok.
Mirisnya, saat ini Rokok sudah dikonsumsi
oleh anak-anak dibawah umur dan sudah menjadi sebuah 'keharusan' dalam artian
mereka sudah candu terhadap rokok tersebut. Mereka seakan terbebaskan oleh
sebatang rokok yang mereka isap.
|
Blog ini berisi tulisan yang berhubungan dengan dunia pendidikan seperti makalah, artikel, RPP, soal ulangan, puisi, cerita pendek (Cerpen) dan lain-lain. Materi dapat digunakan dari mulai pendidikan anak usia dini (PAUD) sampai perguruan tinggi (seperti jurusan akuntansi, teknik, komputer, manajemen, kedokteran, filsafat, teologi,geografi, ekonomi, teknologi industri pertanian)
Friday, March 3, 2017
BAHAYA DAN AKIBAT MEROKOK
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Simbol Bilangan atau Angka
a. Pengertian Angka Memahami suatu angka dapat membantu manusia untuk melakukan banyak perhitungan mulai dari yang sederhana maupaun y...
-
Patukangan teh nyaeta anu boga pagawean atawa anu purah migawe hiji pagawean . Istilah dina bahasa sunda diantarana : Anjun : tukang ...
-
Mata Pelajaran : Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) Hari/Tgl : ...................................... Kelas/Semester ...
-
Berilah tanda silang ( x ) pada jawaban yang paling benar. 1.Di desamu ada gunung berapi , setiap saat bisa meletus,kita harus memiliki...
Blog Archive
-
▼
2017
(1658)
-
▼
March
(406)
- Makalah Psikologi Sosial "Altruisme"
- Kajian Puisi "Anak Laut"
- Analisis kesalahan berbahasa
- Solusi Kebiasaan-kebiasaan menyimak jelek
- RESUME MAKHLUK HIDUP
- Permainan Anjang-anjangan
- Peran Guru dalam Pembelajaran
- Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan
- Evaluasi Pembelajaran Untuk Anak Usia Dini
- Observasi Kecerdasan Majemuk Pada Anak Usia Dini
- Deskripsi dan Analisis Permasalahan Anak Autis
- Tugas dan Peran Guru dalam Pembelajaran
- Peranan Orang Tua atau Keluarga
- Upaya guru dalam menghadapi Anak Autis
- Upaya Orang Tua Dalam Menghadapi Anak Autis
- JAWABAN SOAL TENTANG POLITIK HUKUM
- BENTUK NEGARA KESATUAN DENGAN OTONOMI LUAS
- Pertanyaan Seputar Konstitusi
- Metode Penemuan Dalam Pembelajaran
- Krisis dan Masalah Pendidikan
- APLIKASI DALAM KONSELING
- SELF-EFFICACY DAN TUJUAN
- INSENTIF SEBAGAI SISTEM PENGATUR PERILAKU
- SANGKURIANG
- Embun keikhlasan
- Alternatif perbaikan bagi pengelola madrasah
- Kritik masyarakat terhadap madrasah
- Harapan masyarakat terhadap keberadaan madrasah di...
- PENELITIAN KUANTITATIF
- Permainan “Oray-orayan”
- Permainan Congklak
- PERMAINAN BOLA GELINDING DAN KIPAS
- PERMAINAN KERETA DORONG
- Teknik sampling
- Pendidik yang Profesional
- PERMAINAN BURUNG DAN BUAYA
- PENGAMALAN NILAI-NILAI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN S...
- Tipe Anda dalam menghadapi dan menyelesaikan masalah
- Langkah-langkah Relaksasi
- Penyembuhan psi atau penyembuhan jarak jauh
- RESEP DAN GAMBARAN KEPRIBADIAN SUKSES ALA NEW PSYC...
- Metode Konvensional
- Sepakbola dan Karakteristiknya
- Media Permainan Kartu Angka Modifikatif Dalam Pemb...
- Hakikat Bermain Bagi Anak Usia Dini
- Konsep Berhitung Pada Anak Usia Dini
- Kemampuan Matematika Pada Anak Usia Dini
- Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini
- Hakikat Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di SD
- Multimedia Interaktif Dalam Pembelajaran
- KEWARGANEGARAAN
- Makna Keragaman dan Kesederajatan
- Contoh dampak dari Keragaman
- Pengaruh Keragaman terhadap Kehidupan Beragama, Be...
- Cerebral palsy
- Metode Sosiologi Agama
- Definisi Sosiologi Agama
- Pemecahan Masalah Kesulitan Belajar
- Mengidentifikasi Kasus Kesulitan Belajar
- Langkah-Langkah Mengenali Anak Didik yang Mengalam...
- Faktor-Faktor Penyebab Kesulitan Belajar
- INTERAKSI SOSIAL
- ARTI DAN TUJUAN MENGEMBANGKAN DIRI
- MENGENAL DIRI SENDIRI
- PENDIDIKAN SENI RUPA UNTUK ANAK USIA DINI
- Keagungan Tuhan
- ‘’KABAYAN JANTEN BOYBAND’’
- HARMONI DALAM KEBERAGAMAN MASYARAKAT INDONESIA
- Descriptive Text
- CARA MEMPRODUKSI SUARA BERIRAMA DAN CONTOH GERAKAN
- ‘KEGIATAN BERMAIN PADA ANAK’
- PENINGKATAN KEKUATAN, KECEPATAN DAN KELINCAHAN
- Perkembangan dan kombinasi Gerak Dasar Anak usia dini
- Pembelajaran Jasmani di Taman Kanak-kanak
- Pendidikan jasmani merupakan bagian integral dalam...
- Pengertian Kebugaran jasmani, Olahraga dan Senam
- PENERAPAN PEDAGOGIK DALAM PROSES PEMBELAJARAN
- Lingkungan Pendidikan
- Belajar dan Pembelajaran Bermakna
- Cara Anak Belajar
- Karakteristik Perkembangan anak usia kelas awal SD
- Perkembangan Anak Didik
- Pendidik
- Konsep Dasar Pedagogik
- Pengertian Pedagogik
- Konsep Pembelajaran yang Berorientasi PAIKEMI PAI
- Pembelajaran Kooperatif (Cooperative Learning)
- KOMUNIKASI KERJA
- KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
- PENGENALAN ISO 9001 : 2008
- KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP)
- KEPERSONALIAAN
- PENELITIAN KUALITATIF
- PENELITIAN KUANTITATIF
- PEMIKIRAN FILSAFAT IBNU SINA
- Manfaat Bermain Bagi Anak
- Makalah Inovasi Pendidikan
- Kegiatan Pembelajaran Menyimak
- RETORIKA DAKWAH
- Potret Pendidikan di Indonesia
-
▼
March
(406)
No comments:
Post a Comment